Review 5 Keyboard Gaming Terbaik Lengkap dengan Harga

Keyboard Gaming

Keyboard adalah pernagkat keras komputer yang berfungsi untuk memasukkan data berupa angka, huruf dan simbol. Tombol-tombol pada keyboard juga dikenl sebagai 'tuts'. Agar informasi yang anda inginkan tampil pada layar komputer, maka caranya dengan memasukkan informasi dengan menekan tuts-tuts tersebut hingga membentuk kata, kalimat dan informasi yang berguna/penting.
Baca juga :
Dan yang dimaksud dengan "Keyboard Gaming" pada umumnya merupakan suatu keyboard/papan ketik komputer yang telah disempurnakan khusus untuk kegiatan bermain game/gaming. Teman-teman dapat melihat dari ciri khas, bentuk, warna dan ukuran tombol dan spesifikasi tambahan yang tidak dimiliki papan ketik/keyboard pada umumnya. Ada pula kostumisasi yang umum ditemukan pada keyboard gaming seperti bantalan khusus pada tuts keyboard dirancang untuk memberikan dukungan pengalaman yang menyenangkan dalam swaktu melakukan kegiatan gaming.

ruangan kamar gaming
SETUP Gaming
Kelebihan Keyboard Gaming vs Keyboard Biasa
  1. Tahan lama
    Keyboard gaming memang dirancang memiliki kemampuan melebihi papan ketik umumnya. Seperti tahan akan guncangan, dibentuk dengan bahan khusus, dan memiliki warna juga bentuk yang stylish.

  2. Nyaman
    Kenyamanan merupakan hal mutlak yang harus dimiliki keyboard gaming, mengingat kegiatan gaming/bermain game akan menghabiskan waktu yang cukup lama hingga berjam-jam, dan keyboard yang membuat tangan jenuh mengetik dan menekan tuts akan menjadikan keyboard tidak disarankan untuk kegiatan gaming.

  3. Tekanan pada tombol terasa mantap (solid saat ditekan)
    Menekan tuts/tombol keyboard yang secara mantap dan tidak delay secara responsif akan memberikan peluang memenangkan pertarungan game, jika keyboard memiliki respon yang lambat dan tidak akurat, akan sangat berpengaruh dan membuat keyboard tersebut sangat buruk digunakan gaming di lain waktu.

  4. Mudah dibersihkan
    Kegiatan gaming yang memakan waktu berjam-jam sering sibatakjalanjalan seingi dengan memakan cemilan-dan minuman, fokus yang tinggi tentu membuat teman-teman membutuhkan asupan energi sewaktu selingan.

  5. Stylish dan enak digunakan
    Keyboard gaming yang beredar di pasaran saat ini memiliki kemampuan mengeluarkan warna RGB dan kilau-kilauan cahaya dari bawah tuts-tuts. Membuatnya memikau mata dan memberikan estetika (merah-hijau dan biru dan pendaraannya) saat bermain game.

Perbedaan Keyboard Mechanical dan Keyboard Gaming
Keyboard Mechanical (mechanical keyboard) memiliki ciri dapat dilihat dari bentuknya, sebuah pembaharuan dari mesin ketik pada jaman dahulu. Keyboard Mechanical harus memiliki durabilitas yang tinggi, suara seperti mesin ketik dan cahaya. Teman-teman sibatakjalanjalan akan mudah mengenali keyboard mechanical/mechanical keyboard dari suara ketikan yang dihasilkan memberikan tambahan mood yang meningkat.

Lalu apa perbedaan keyboard mechanical dan keyboard gaming ?
Perbedaan yang sibatakjalanjalan paling rasakan adalah bahwa keyboard gaming tidak selalu memenuhi syarat sebagai keyboard mechanical namun keyboard mechanical pada umumnya akan sangat cocok digunakan dalam kegiatan gaming, terutama saat menekan tuts-tuts keyboard mechanical.

Berikut sibatakjalanjalan akan ulas 5 keyboard gaming terbaik yang dapat teman-teman gunakan saat bermain game lengkap dengan harganya, urutan pada keyboard ini disusun berdasarkan abjad dan bukan preferensi yang terbaik.

1. Corsair K100 RGB Optical

Keyboard gaming Corsair K100 membawa keunggulan akan 'optical switch OPX' dan kenop multifungsi yang sangat dapat diprogram.Optical Switch/OPX memiliki aktuasi 1 mm yang dimana apabila teman-teman sibatakjalanjalan menekan tuts sedikit saja akan langsung terbaca, keyboard ini akan sangat responsif saat digunakan pada keperluan gaming dengan fokus respon cepat. Untuk keperluan mengetik keyboadr Corsair K100 masih tetap nyaman dipakai untuk mengetik, meski cukup responsif 'key travel' pada keyboard ini diatur memiliki kedalaman 3,2 mm.

keyboard corsair k100 rgb optical
Corsair K100
Corsair K100 RGB vs Razer
Berdasarkan polling yang dilakukan, Corsair K100 RGB dengan polling rate 4.000 Hz. Dibanding dengan produk Razer yang hanya menghasilkan optical switcg 100 juta klik, K100 RGB dapat menghasilkan lebih banyak, hingga 150 juta klik.

Kenop Multifungsi
Untuk kenop ekstra pada sisi kiri dilengkapi enam tombol macro dimulai dari mengatur volume dengan bahan aluminium.

Varian Corsair K100
Warna yang tersedia untuk papan ketik gaming ini memiliki varian Hitam dan Midnight Gold. Dan varian papan ketiknya ada Corsair OPX dan Cherry MX Speed.

Warna tuts RGB
Varian warna dari tuts Corsair K100 dapat diatur dengan pilihan warna RAIN, WATERCOLOR, COLOR SHIFT, RAINBOW WAVE UP dan VISOR.

Performa Corsair K100
Keyboard gaming ini ditenagai oleh teknologi Hyper Processing Corsai dengan AXON. Performa yang dihasilkan akan memberikan 8x kecepatan hingga 8.000 Hz pada hyper polling dan 4.000Hz untuk key scanning, secara sistematis dapat memberikan 20 lapisan efek warna.

stream deck
Stream Deck
Download Elgato Stream Deck Software
Elgati Stream Deck merupakan keyboard mini yang dikemas memiliki deretan tombol yang dapat diprogram sehingga dapat memberikan pengaturan dukungan tambahan saat melakukan live stream. Jika teman-teman sibatakjalanjalan penasaran bagaimana seorang livestreamer dapat secara mudah mengatur tampilan dan berpindah layar salah satunya menggunakan perangkat Elgato Stream Deck. Silahkan download software Elgato Stream Deck perangkat tambahan agar kegiatan livestreaming anda dapat terintegrasi langsung dengan perangkat OBS,XSplit, Twitch, Youtube,Mixer dll.
Download Elgato Stream Deck Software
download

Download CORSAIR iCUE
iCUE merupakan perangkat yang akan memungkinkan teman-teman menyikronkan pencahayaan RGB pada semua perangkat CORSAIR sehingga cocok dengan semua perangkat untuk mempertunjukkan cahaya yang mengagumkan juga pengalaman gaming terbaru.
Download Software Pendukung CORSAIR
download
Cek harga Keyboard Gaming Corsair K100
cek harga keyboard di shopee
cek harga keyboard di tokopedia
cek harga keyboard di amazon


2. Hyperx Alloy Elite 2 Mechanical Gaming Keyboard

Keyboard gaming mechanical dari HyperX mungkin tidak cukup familiar bahkan dikalangan gamer professional sekalipun, dan sibatakjalanjalan menemukan banyak hal yang perlu teman-teman ketahui kelebihan dan kemampuan spesifikasi keyboard gaming dalam Hyperx Alloy Elite 2.
hyper alloy elite 2 mechanical keyboard
Keyboard Gaming Hyper Alloy Elite 2
Dalam deskripsi produk situs Hyperx Alloy Elite 2 direkomendasikan untuk para gamer, streamer, multi tasker dan pengguna yang membutuhkan kontrol penuh dengan keyboard. Papan ketik ini memiliki tombol media khusus dan volume besar. Untuk keperluan gaming tentu fitur pada keyboard ini cukup lengkap. HyperX mengandalkan kecepatan dan responsivitas. Perpaduan LED swicth dengan HyperX Pudding Keycaps akan memberikan kecerahan ekstra RGB dengan keycaps yang solid.

Spesifikasi Lengkap Keyboard

Keyboard
  • Switch : HyperX Switch
  • Type : Mechanical
  • Backlight : RGB (16,777,216 colors)
  • Light effects : Per key RGB lighting2 and 5 brightness levels
  • Onboard memory : 3 profiles
  • USB 2.0 Pass-through : Yes
  • Anti-ghosting : 100% anti-ghosting
  • Key Rollover : N-key mode
  • LED Indicator : Yes
  • Media control : Yes
  • Game Mode : Yes
  • OS compatibility :Windows® 10, 8.1, 8, 7
Pengaturan tombol
  • Switch : HyperX Red
  • Operation Style : Linear
  • Operating Force : 45 g
  • Actuation Point : 1.8 mm
  • Total Travel Distance : 3.8 mm
  • Life Span (Keystrokes) 80 million
Pada Kabel
  • Type : Attached, Braided
  • Length : 1.8 m
Dimensi
  • Width : 444.0 mm
  • Depth : 174.0 mm
  • Height : 37.4 mm
  • Weight (Keyboard and cable) : 1530 g
Keycaps
  • Material : ABS
perbandingan hyper alloy elite
Perbandingan HyperX Alloy Elite
Fitur Hyperx Alloy Elite 2
  • Bilah lampu khas dan efek pencahayaan RGB dinamis
  • Fungsi USB 2.0 pass-through, 100% Anti-ghosting, dan Full N-Key Rollover
  • Keycaps Puding HyperX
  • Kompatibilitas multi-platform
  • Kustomisasi tingkat lanjut dengan perangkat lunak HyperX NGENUITY
  • Rangka baja padat
  • Sakelar Mekanik HyperX1
  • Tombol media khusus, tombol akses cepat, dan roda volume besar

Download aplikasi kostumisasi HyperX NGENUITY
HyperX NGENUITY memungkinkan anda melakukan kostumisasi pada mode gaming, membuat macros, dan mengatur key pencahayaa dan efek saat bermain game.
Download HyperX NGENUITY
download

Perlengkapan Keyboard HyperX Gaming lainnya 
Silahkan cek pada link : https://www.hyperxgaming.com/us/support/technical/category/keyboards

Cek harga Keyboard Gaming Hyperx Alloy Elite 2
cek harga keyboard di shopee
cek harga keyboard di tokopedia
cek harga keyboard di amazon


3. Logitech K840

Keyboard gaming tidak selalu penuh dengan warna mencolok, seperti beberapa keyboard gaming yang telah penulis ulas sebelumnya. Logitech K840 hadir dengan tampilan tuts enam baris dan bentuk balok, keycap dengan bentuk yang melengkung dan pas dijari. Warnanya pun cukup sederhanda dengan perpaduan abu-abu dan indikator LED putih.
keyboard gaming logitech k840
Keyboard gaming Logitech K840
Dari sisi pengalaman gaming, sibatakjalanjalan merasakan keyboard mekanik ini cukup handal menemani waktu bermain game. Durabilitas yang tinggi, rasa nyaman, input yang lengkap serta keakuratan menjadi jaminan bahwa keyboard Logitech K840 sangat baik dalam pemanfaatan switch Romer-G.

Spesifikasi Logitech K840
Ukuran Papan ketik
  • Tinggi: 5,20 inci (132 mm)
  • Lebar: 17,52 inci (445 mm)
  • Kedalaman: 1,35 inci (34,3 mm)
  • Berat: 32,10 oz (910 g)
Sistem operasi yang didukung
  • Windows® 7,8,10 atau lebih baru
  • Koneksi internet untuk perangkat lunak opsional logitech.com/options
  • port USB
Perangkat
  • Keyboard Berkabel
  • Dokumentasi pengguna
Jaminan Garansi
  • Garansi Perangkat Keras Terbatas 1 Tahun
Nomor Produksi
  • 920-008350
Download Setup Guide/Guide Installation
download

Cek Produk Logitech lainnya : https://www.logitech.com/en-us/product/options

Cek harga Keyboard Gaming Logitech K840
cek harga keyboard di shopee
cek harga keyboard di tokopedia
cek harga keyboard di amazon


4. Razer Cynosa Chroma

Balutan warna hitam dan 16,8 juta backlit warna menjadikan pandangan pertama yang mengesankan pada perangkat papan ketik komputer Razer Cynosa Chroma. Ketahanan akan air dan bahan dasar desain perangkat ini memberikan rasa aman bila tidak sengaja menumpahkan air dan cairan lainnya diatas papan ketik ini.

keyboard gaming razer cynosa chroma
Keyboard Razer Cynosa Chroma
Spesifikasi Razer Cynosa Chroma 
Tipe Switch
  • Tombol kelas game yang empuk dan empuk
Pengalaman tuts
  • Lembut dan Empuk
Ukuran
  • Ukuran Penuh
  • Lightning
  • Lampu latar Razer Chroma™ dengan 16,8 juta pilihan warna yang dapat disesuaikan
Konektifitas
  • Kabel - Terlampir
Keycaps
  • ABS biasa

Tombol dan fitur lainnya
  • Tombol kelas game yang empuk dan empuk
  • Tombol backlit yang dapat disesuaikan secara individual
  • Pencahayaan underglow dengan 22 zona kustomisasi
  • 10 kunci roll-over dengan anti-ghosting
  • Desain tahan lama tahan tumpahan
  • Tombol yang dapat diprogram sepenuhnya dengan perekaman makro on-the-fly
  • Opsi mode permainan
  • 1000Hz Ultrapolling

Download Game dengan Dukungan Game Lengkap dari Razer
download


Cek harga Keyboard Gaming Razer Cynosa Chroma
cek harga keyboard di shopee
cek harga keyboard di tokopedia
cek harga keyboard di amazon

5. Steel Series APEX PRO

Jika teman-teman sibatakjalanjalan mengunjungi website Steel Series APEX PRO akan langsung disuguhkan informasi mengenai kemampuan dan durabilitas keyboard gaming ini.
Apex Pro dijamin 8 x lebih cepat dalam merespon, 5 x lebih cepat dalam aktualisasi dan 2 x kemampuan durabilitas. dukungan OLED Smart Display akan memberikan informasi langsung dari games dan aplikasi, kabel magnetik dan masih banyak lagi.

keyboard gaming steel series apex pro
Keyboard gaming APEX PRO
APEX PRO meraih "Best Of Computex 2019" dari tom'sHARWARE, perangkat keyboard terbaik yang direkomendasikan PCGAMER dan merupakan perangkat yang mengagumkan menurut engadget.

Spesifikasi Steel Series APEX PRO
Type dan Nama
  • Sakelar Mekanik yang dapat disesuaikan OmniPoint (Sensor Magnetik Efek Aula Analog)
Beralih Lokasi
  • Sakelar OmniPoint digambarkan dalam warna hitam
Titik Aktuasi
  • 0.4mm hingga 3.6mm 
Memaksa
  • 45cN
Waktu merespon
  • 0,7 ms
Kemampuan 
  • 100 Juta Penekanan Tombol
Bahan Atas
  • Bingkai Paduan Aluminium Kelas Pesawat
N-Key Roll Over
  • 104 Kunci
Anti-Ghosting
  • 100%
Penerangan
  • Pencahayaan RGB Per Tombol Dinamis
Berat
  • 2,14 lbs
Tinggi
  • 40,3 mm
Lebar
  • 436,7 mm
Kedalaman
  • 139,2 mm
OS
  • Windows, Mac OS X, Xbox, dan PlayStation. Port USB diperlukan
Perangkat lunak
  • SteelSeries Engine 3.15+ untuk Windows (7 atau lebih baru) dan Mac OSX (10.11 atau lebih baru)

Download Software Engine Keyboard Gaming Steel Series dan Dukungan Game pada produk perangkat Steel Series
download

Download Apex Pro Product Information Guide/Manual User
download


Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url